Pati 10 Besar E-KTP Nasional

Dari realisasi perekaman E KTP tersebut yang terdistribusi sudah mencapai 40 persen,” katanya dalam kuliah umum yang dimoderatori Direktur Program Magister Ilmu Hukum UMK, Dr. Suparnyo dan dihadiri Dekan Ristamaji SH MH.

Haryanto dalam makalah berjudul “Implementasi Kebijakan Pemerintah dibidang E-KTP diKabupaten Pati” menyebutkan, penerapan E-KTP 2011 merupakan kerja berat, bahkan lebih berat dari sistem informasi administrasi kependudukan (SIAK) pada 2007

Manfaat E-KTP selain sebagai identitas diri, yaitu berlaku secara nasional, mengantisipasi KTP ganda dan tidak bisa dipalsukan, dan bisa dipakai sebagai kartu suara dalam Pemilu. Saya sepakat andai E-KTP ini berlaku seumur hidup, karena penguatnya menggunakan sidik jari

Komentar (0)
Tuliskan Komentar Anda