Hindari Kekurangan, Boks Soal UN Dibuka

Selesai pengecekan jumlah amplop berisi soal yang dikemas dalam boks tersebut, maka pengamanan pun dilakukan di tempat khusus yang disediakan SMP 3 dengan mendapat penjagaan petugas kepolisian. Minggu (21/4), mulai pukul 08.00 panitia di tingkat sub-rayon mengambil soal tersebut. Dengan demikian, selama satu malam boks berisi soal itu beralih penyimpan dan pengamanannya di masing-masing subrayon dan KKM. 'Senin (22/4) besok (hari ini-Red), mulai pukul 05.00 sudah harus diambil oleh pihak sekolah dan madrasah, serta panitia UNPK di kecamatan yang bersangkutan,' ujarnya. (ad-42,88)

Komentar (0)
Tuliskan Komentar Anda